HADITH.One

Indonesian

Support
hadith book logo

Sunan Daruquthni

26. Minuman dan Lain-lain

سنن الدارقطني

4642

Grade Albani:Isnadnya sangat dha'if. HR. Al Baihaqi (8/306) dari Ibnu Al Mubarak dengan isnad tersebut. Abdullah bin Umar Al Umari adalah perawi dha‘if. Biografinya telah dikemukakan beberapa kali. Abdullah bin Yahya AsSarkhasi dituduh berdusta. Lihat Al Mizan (3/238).
سنن الدارقطني ٤٦٤٢: حَدَّثَنَا أَبُو سَعِيدٍ مُحَمَّدُ بْنُ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ إِبْرَاهِيمَ بْنِ مُشْكَانَ الْمَرْوَزِيُّ , نا عَبْدُ اللَّهِ بْنُ يَحْيَى السَّرَخْسِيُّ الْقَاضِي , نا مُحَمَّدُ بْنُ عَلِيٍّ , نا عَبْدَانُ , عَنْ سُفْيَانَ بْنِ عَبْدِ الْمَلِكِ , عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ الْمُبَارَكِ , قَالَ: سَأَلَ عَبْدُ اللَّهِ بْنُ عُمَرَ الْعُمَرِيُّ أَبَا حَنِيفَةَ عَنِ الشَّرَابِ , قَالَ: حَدَّثُونَا مِنْ قِبَلِ أَبِيكَ رَحْمَةُ اللَّهِ عَلَيْهِ , قَالَ: «إِنْ رَابَكُمْ فَاكْسِرُوهُ بِالْمَاءِ» , فَقَالَ لَهُ عَبْدُ اللَّهِ: فَإِذَا تَيَقَّنْتَ وَلَمْ تَرْتَبْ
Sunan Daruquthni 4642: Abu Sa'id Muhammad bin Abdullah bin Ibrahim bin Misykan Al Marwazi menceritakan kepada kami, Abdullah bin Yahya As-Sarkhasi Al Qadhi menceritakan kepada kami, Muhammad bin Ali menceritakan kepada kami, Abdan menceritakan kepada kami dari Sufyan bin Abdul Malik, dari Abdullah bin Al Mubarak, dia berkata: Abdullah bin Umar Al Umari pernah bertanya kepada Abu Hanifah tentang minuman, dia berkata, "Mereka telah menceritakan kepada kami dari pihak ayahmu, —semoga Allah merahmatinya.— dia berkata, "Bila kalian mendapatinya mengental, maka tawarlah dengan air." Abdullah lalu berkata kepadanya, "Bila engkau yakin dan belum mengeras.

Pengaturan Membaca

Indonesian

System

Pilih Font Arab

Kfgq Hafs

Pilih Font Terjemahan

Kalpurush

22
17

Pengaturan Umum

Tampilkan Arab

Tampilkan Terjemahan

Tampilkan Referensi

Tampilan Terpisah Hadis


Jadilah Bagian dari Sadaqah Jariyah Ini

Bantu kami menghadirkan aplikasi Islami modern tanpa iklan untuk Umat Muslim. Donasi Anda akan tercatat sebagai Sadaqah Jariyah dalam catatan amal Anda, Insya Allah.

Donasi